Program
RUMAH SINGGAH ANUGERAH LANGIT

RUMAH SINGGAH ANUGERAH LANGIT

Anugerah Terindah dari Allah

Alhamdulillahilladzi bi ni'matihi tatimmus shalihat

Sebuah anugerah indah yang Allah berikan pada kita semua di tengah pandemi ini..

Allah amanahkan "Rumah Singgah Anugerah Langit" kepada Yayasan Abulyatama Indonesia untuk dapat meluaskan manfaat bagi ummat.

Rumah singgah ini berfungsi sebagai hunian sementara para pasien dhuafa yang sedang membutuhkan perawatan dan pengobatan di Rumah Sakit di daerah Bandung Raya.

Seiring dengan kedatangan para pasien, kebutuhan operasional Rumah Singgah pun   tentunya bertambah.

Kami mengajak sahabat semua untuk bersama-sama mengambil peran dan peluang kebaikan untuk mendukung Rumah Singgah Anugerah Langit supaya lebih nyaman dihuni dan dapat mendukung proses pemulihan pasien.

Alamat Rumah Singgah Anugerah Langit :
Gang Sulaksana RW 13 Kelurahan Pasteur, Sukajadi, Kotamadya Bandung, Jawa Barat.


Follow juga akun Rumah Singgah Anugerah Langit untuk melihat berita terbaru :

https://instagram.com/rumahsinggah.anugerahlangit

========================

Salurkan donasi terbaikmu melalui rekening :
Bank Syariah Indonesia 
(451) 71 778 262 21
a.n Anugerah Langit

Informasi dan Konfirmasi :
0821 2622 6212




Belum ada update




Rp. 3.600.000 Donasi yang sudah terkumpul pada program RUMAH SINGGAH ANUGERAH LANGIT. Mari berdonasi dan bergabung untuk program ini

Donasi Sekarang


Anda juga bisa ikut membantu dengan membagikan informasi ini kesahabat anda melalui social media yang anda miliki

Donatur Program
Ada 2 donatur yang sudah berdonasi di program ini. Berikut ini adalah adalah para donatur.
DonaturJumlah (Rp)
Hamba Allah100.000      
Hamba Allah3.500.000